Senin, 25 Oktober 2010

manisnya bisnis kopi rasa Buah

1 komentar

kopi buah.. ya mungkin nama ini aga asing ya bagi kita. bagaimana mungkin  kopi kok rasa buah? enak g? harga nya berapa?.
mungkin itulah beberapa pertanyaan awal saat kita mendengar istilah "kopi buah".kopi buah sendiri merupakan kopi berasa ektrasi rasa buah. Untuk keawetannya, kopi buah tahan sampai 3 bulan,disamping itutersaji beberapa pilihan warna yang menggiurkan.tahukah anda, kopi buah memiliki prospek bisnis yang menggiurkan, so mari kita ulas isu ini......


  • panjang umurnya bisnis kopi
mengapa bisnis kopi berumur panjang atau abadi? tentu pertanyaan ini tidak perlu dijawab. kita semua tahu bahwa kopi dan rokok adalah suatu komoditi dagang yang abadi walau seberapa keras peraturan pelarangan maupun hal-hal negatif padanya. kopi memiliki banyak penggemar di seluruh dunia, khususnya di Indonesia, hampir sebagian besar kaum laki-laki minum kopi perhari, hal ini belum termasuk kaum wanita dan remaja. jadi terlihatkan jumlah mangsa pasarnya
  • untung walau banyak saingan
bisnis kopi memang memiliki banyak pesaing baik berupa cafe, warung dan restoran-restoran besar. tapi juarang bisnis kopi bangkrut malah yang ada tambah berkembang. dan hal tersebut semarak dengan makin inovatifnya pemilik kedai tersebut dalam menarik pengunjung.
  • mendatangkan Bisnis lain
suatu kedai kopi yang lumayan/sedang juga kedai yang besar akan  menjadi magnet berkekuatan  besar yang menarik beberapa bisnis lainnya. Kedai kopi dapat ditambah dengan restoran, toko kue, makanan ringan, bisa sampai toko oleh-oleh. Bukan hanya itu, kedai kopi juga bisa dilengkapi dengan ruang rapat dan lain-lain. Semua itu ta lepas dari managemen kedai itu.
  • Jarangnya pesaing
Usaha kopi buah minim pesaing, karena usaha ini termasuk jenis usaha baru. Di Jakarta pun yang notabene nya kota metropolitan, usaha kopi buah pun masih jarang.
  • Pengunjung
Dari rasanya, kopi rasa buah tentunya akan menarik orang yang bukan penikmat atau penyuka kopi yang tidak terlalu suka kopi, sedangkan akan menambah jumlah penikmat kopi yang berkunjung. Ya...itung-itung varian baru.

poison_for_drug
matilah pemalas, hiduplah orang yang beristiqomah

1 komentar:

Posting Komentar